KEBUDAYAAN LOKAL ( BANTEN ) A. Pengertian Kebudayaan Istilah ”culture” (kebudayaan) berasal dari bahasa Latin yakni ”cultura” dari kata dasar ”coler” yang berarti ”berkembang tumbuh”. Secara umum pengertian ”kebudayaan” mengacu kepada kumpulan pengetahuan yang secara sosial yang diwariskan dari satu generasi ke generasi berikutnya. Makna ini kontras dengan pengertian ”kebudayaan” sehari-hari yang hanya merujuk kepada bagian-bagian tertentu warisan sosial, yakni tradisi sopan santun dan kesenian (D’Andrade, 2000: 1999). Berikut ini merupakan beberapa pengertian kebudayaan menurut para ahli: Selo Soemardjan dan Soelaeman Soemardi mengatakan bahwa kebudayaan merupakan semua hasil karya, rasa, dan cipta manusia. Koentjaraningrat berpendapat bahwa kebudayaan merupakan keseluruhan sistem gagasan, tindakan, dan hasil karya manusia da...
Komentar
Posting Komentar